baik kali ini saya akan membagikan sebuah postingan yang menarik buat teman-teman
mengenai kontrol pernapasan
seperti denyut jantung bernapas harus berlangsung dalam pola yang kontinu dan siklik untuk mempertahankam proses-proses kehidupan. otot jantung harus berkontraksi dan berileksasi secara ritmis untuk secara bergantian mengosongkan jantung dari darah dan mengisisnya kembali. demikian juga otot-otot pernapasan inspirasi harus secara berirama berkontraksi dan berileksasi untuk secara bergantian mengisi paru dan mengosongkannya. kedua aktivitas ini berlangsung secara otomatis tanpa upaya sadar.
untuk pembahasannya lebih lanjut silakan download doc berikut ini :
semongga bermanfaat :) untuk update lanjutan tetang kontrol pernapasan akan dibahas pada postingan selanjutnya.
terima kasih
0 comments:
Post a Comment